Analisis Efektivitas Media Sosial Instagram pada Minat Beli Sepatu Vans pada Mahasiswa Universitas Fajar Makassar

Openg, Debiana Teung (2023) Analisis Efektivitas Media Sosial Instagram pada Minat Beli Sepatu Vans pada Mahasiswa Universitas Fajar Makassar. Skripsi (S1) thesis, Universitas Fajar.

[thumbnail of DEBIANA TEUNG OPENG MAN19.pdf] Text
DEBIANA TEUNG OPENG MAN19.pdf

Download (973kB)

Abstract

Hasil penelitian menunjukkan bahwa semua informan yang sudah di wawancarai rata rata menggunakan instagram, penggunaan instagram yang dilakukan informan memang sering muncul iklan penawaran penjualan sepatu vans, dalam hal ini dapat di ketahui bahwa efektivitas peran media sosial instagram pada minat beli sepatu vans pada mahasiswa universitas fajar makassar dapat dikatakan efektif karna semua indikator efektivitas yang dimasukkan di kerangka pikir terpenuhi.

Item Type: Thesis (Skripsi (S1))
Uncontrolled Keywords: Instagram, Minat Beli, Sepatu Vans
Subjects: 000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 006 Metode komputer khusus
600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 650 Manajemen dan hubungan masyarakat > 658 Manajemen umum > 658.8 Marketing, Manajemen Distribusi > 658.81 Sales Management/Manajemen Pemasaran
Divisions: Fakultas Ekonomi & Ilmu-Ilmu Sosial > S1 Manajemen
Depositing User: Admin Repository UNIFA
Date Deposited: 19 Nov 2024 02:12
Last Modified: 19 Nov 2024 02:12
URI: https://repository.unifa.ac.id/id/eprint/1180

Actions (login required)

View Item
View Item