Strategi Komunikasi Pemasaran Pemerintah Daerah Kabupaten Tana Toraja dalam Meningkatkan Jumlah Pengunjung Lovely December

Anneke, Winny Cristy (2018) Strategi Komunikasi Pemasaran Pemerintah Daerah Kabupaten Tana Toraja dalam Meningkatkan Jumlah Pengunjung Lovely December. Skripsi (S1) thesis, Universitas Fajar.

[thumbnail of WINNY CRISTY ANNEKE kom18.pdf] Text
WINNY CRISTY ANNEKE kom18.pdf

Download (3MB)

Abstract

Hasil penelitian menunjukkan bahwa bahwa strategi komunikasi
pemasran yang dilakukan oleh Dinas Pariwisata Kabupaten Tana Toraja meliputi beberapa tahapan dalam perencanaan dan pelaksanaannya. Fakta di lapangan menunjukkan bahwa Perencanaan Strategi Komunikasi Pemasaran dalam upaya meningkatkan jumlah kunjungan Lovely December melalui peyusunan program�program pemasaran pariwisata secara terpadu dan dirancang bersama seluruh elemen pemangku kepentingan, dan kebijakan pimpinan sangat mempengaruhi jalannya pelaksanaan program tersebut. Dengan strategi Inti pengembangan destinasi wisata, pengembangan produk lokal dan promosi pariwisata meliputi bauran pemasaran yaitu periklanan (advertising), acara (event), dan publisitas (publicity).

Item Type: Thesis (Skripsi (S1))
Subjects: 300 – Ilmu Sosial > 380 Perdagangan, komunikasi, dan transportasi > 381 Perdagangan
Divisions: Fakultas Ekonomi & Ilmu-Ilmu Sosial > S1 Ilmu Komunikasi
Depositing User: Admin Repository UNIFA
Date Deposited: 25 Aug 2023 02:05
Last Modified: 25 Aug 2023 02:05
URI: https://repository.unifa.ac.id/id/eprint/636

Actions (login required)

View Item
View Item