Wijaya, Irwan (2018) Pengaruh Kompetensi Akuntansi Aparat Pengelola Dana Desa dan Komitmen Organisasi Pemerintah Desa terhadap Akuntabilitas Pengelolaan Dana Desa: Studi pada Kecamatan Sinjai Selatan Kabupaten Sinjai. Skripsi (S1) thesis, Universitas Fajar.
IRWAN WIJAYA aka18.pdf
Download (1MB)
Abstract
Hasil penelitian menunjukkan bahwa 57,7% Akuntabilitas pengelolaan dana desa dipengaruhi oleh variabel kompetensi akuntansi aparat pengelola dana desa dan komitmen organisasi pemerintah desa, selebihnya dipengaruhi oleh variable lain. Semakin baik kompetensi akuntansi yang dimiliki oleh aparat pengelola dana desa makan akan baik pula tingkat akuntabilitas pengelolaan dana desa yang dibuktikan dengan laporan pertanggungjawaban bersih serta semakin tingginya tingkat kesadaran kita atau tingkat komitmen kita terhadap organisasi atau instansi dalam hal komitmen organisasi pemerintah desa makan akan semakin baik akuntabilitas pengelolaan dana desa.
Item Type: | Thesis (Skripsi (S1)) |
---|---|
Subjects: | 600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 650 Manajemen dan hubungan masyarakat > 657 Akuntansi > 657.42 Cost Accounting/Akuntansi Biaya > 657.48 Analitycal Accounting, Financial Accounting/Akuntansi Analitik, Akuntansi Keuangan |
Divisions: | Fakultas Ekonomi & Ilmu-Ilmu Sosial > S1 Akuntansi |
Depositing User: | Admin Repository UNIFA |
Date Deposited: | 19 Aug 2023 02:34 |
Last Modified: | 19 Aug 2023 02:34 |
URI: | https://repository.unifa.ac.id/id/eprint/587 |