Analisis Kontribusi Pajak Bea Balik Nama Kendaraan Bermotor terhadap Pendapatan Asli Daerah Provinsi Sulawesi Selatan

Natami, Alya (2018) Analisis Kontribusi Pajak Bea Balik Nama Kendaraan Bermotor terhadap Pendapatan Asli Daerah Provinsi Sulawesi Selatan. Skripsi (S1) thesis, Universitas Fajar.

[thumbnail of ALYA NATAMI aka18.pdf] Text
ALYA NATAMI aka18.pdf

Download (1MB)

Abstract

Hasil penelitian menunjukan bahwa realisasi pajak bea balik nama kendaraan bermotor di Provinsi Sulawesi Selatan cukup besar. Sementara kontribusi Pajak Bea Balik Nama Kendaraan Bermotor mempengaruhi jumlah penerimaan Pendapatan Asli Daerah. Disisi lain kontribusi Pajak Bea Balik Nama Kendaraan Bermotor terhadap PAD menunjukan kriteria kontribusi yang sedang dikarenakan kontribusi BBNKB terdahap PAD dari tahun ketahun mengalami penurunan. Hal ini menunjukan Badan Pendapatan Daerah sudah baik dalam mengelola penerimaan pajak bea balik nama kendaraan bermotor. Namun sebaiknya perlu meningkatkan dan mengoptimalkan potensi penerimaan pajak.

Item Type: Thesis (Skripsi (S1))
Subjects: 600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 650 Manajemen dan hubungan masyarakat > 657 Akuntansi > 657.42 Cost Accounting/Akuntansi Biaya > 657.46 Tax Accounting/Akuntansi Perpajakan, Akuntansi Pajak
Divisions: Fakultas Ekonomi & Ilmu-Ilmu Sosial > S1 Akuntansi
Depositing User: Admin Repository UNIFA
Date Deposited: 18 Aug 2023 01:55
Last Modified: 18 Aug 2023 01:55
URI: https://repository.unifa.ac.id/id/eprint/577

Actions (login required)

View Item
View Item