Analisis laporan Keuangan sebagai Alat Penilaian Kinerja Keuangan Perusahaan: Studi Kasus pada PT. HM Sampoerna Tbk Periode 2013-2017

Anita, Anita (2018) Analisis laporan Keuangan sebagai Alat Penilaian Kinerja Keuangan Perusahaan: Studi Kasus pada PT. HM Sampoerna Tbk Periode 2013-2017. Skripsi (S1) thesis, Universitas Fajar.

[thumbnail of ANITA aka18.pdf] Text
ANITA aka18.pdf

Download (4MB)

Abstract

Hasil penelitian ini dapat dilihat bahwa rasio likuiditas untuk current ratio pada tahun 2013-2017 kurang baik karena nilai rasionya terlalu tinggi dari standar industri sedangkan rata-rata quick ratio untuk 5 (lima) periode dalam keadaan baik. Rasio solvabilitas,profitabilitas dan aktivitas perusahaan menunjukkan kinerja keuangan perusahaan yang baik.

Item Type: Thesis (Skripsi (S1))
Subjects: 600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 650 Manajemen dan hubungan masyarakat > 657 Akuntansi > 657.3 Financial Reporting/Laporan Keuangan, Laporan Finansial
Divisions: Fakultas Ekonomi & Ilmu-Ilmu Sosial > S1 Akuntansi
Depositing User: Admin Repository UNIFA
Date Deposited: 18 Aug 2023 01:38
Last Modified: 18 Aug 2023 01:38
URI: https://repository.unifa.ac.id/id/eprint/575

Actions (login required)

View Item
View Item