Pengaruh Kompensasi terhadap Prestasi Kerja Karyawan pada PT. Bank Sulselbar cabang Parepare

Mandasari, Gayatri (2017) Pengaruh Kompensasi terhadap Prestasi Kerja Karyawan pada PT. Bank Sulselbar cabang Parepare. Skripsi (S1) thesis, Universitas Fajar.

[thumbnail of Gayatri Mandasri MAN17.pdf] Text
Gayatri Mandasri MAN17.pdf

Download (2MB)

Abstract

Hasil penelitian menunjukkan bahwa untuk variabel kompensasi yang dimana hasilnya dikategorikan pemberian kompensasi pada Bank Sulselbar Cabang Parepare sudah berjalan dengan baik. Hal ini ditinjau dari gaji yang diterima karyawan, bonus, insentif yang diperoleh dari perusahaan, serta tunjangan kesahatan, tunjangan fasilitas dan tunjangan hari raya yang diperoleh karyawan. Untuk prestasi kerja karyawan bank Sulselbar Cabang Parepare yang hasilnya diaktegorikan baik dengan melihat kualitas dan kuantitas yang dimiliki karyawan, pengetahuan mengenai jabatannya, dan sikap/tingkah karyawan dalam bekerja. Secara simultan variabel kompensasi (gaji, bonus, insetif dan tunjangan kesehatan, tunjangan fasilitas dan tunjangan hari raya) mempunyai pengaruh sebesar 75,70 persen terhadap prestasi kerja karyawan. Sehingga hal ini dapat disimpulkan bahwa variabel kompensasi memiliki pengaruh yang signifikan dan positif terhadap prestasi kerja karyawan pada Bank Sulselbar Cabang Parepare.

Item Type: Thesis (Skripsi (S1))
Subjects: 600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 650 Manajemen dan hubungan masyarakat > 658 Manajemen umum > 658.3 Manajemen Personalia, Manajemen Sumber Daya Manusia, Manajemen SDM > 658.32 Administrasi Upah dan Gaji
Divisions: Fakultas Ekonomi & Ilmu-Ilmu Sosial > S1 Manajemen
Depositing User: Admin Repository UNIFA
Date Deposited: 31 Jul 2023 05:36
Last Modified: 31 Jul 2023 05:36
URI: https://repository.unifa.ac.id/id/eprint/443

Actions (login required)

View Item
View Item