Nurjannah, Nurjannah (2017) Mekanisme Pembiayaan Mudharabah dan Musyarakah pada Bank Syariah Mandiri Kantor Cabang (KC) Makassar. Skripsi (S1) thesis, Universitas Fajar.
Nurjannah man17.pdf
Download (1MB)
Abstract
Hasil penelitian menunjukkan bahwa : 1. Bank Syariah Mandiri KC Makassar memiliki prosedur yang sistematis dengan beberapa tahapan. Penggunaan analisa 5C menjadi sangat penting dalam prosedur pembiayaan. 2. Strategi analisis SWOT digunakan untuk merumuskan strategi dalam memasarkan pembiayaan Mudharabah dan Musyarakah. 3. Kendala dalam pembiayaan Mudharabah dan Musyarakah yaitu : pembiayaan mudharabah diberikan hanya untuk lembaga keuangan sejenis bank, persyaratan-persyaratan pembiayaan yang masih sulit untuk dipenuhi oleh nasabah, karena sebagian besar masyarakat masih merupakan pengusaha kecil.
Item Type: | Thesis (Skripsi (S1)) |
---|---|
Subjects: | 600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 650 Manajemen dan hubungan masyarakat > 658 Manajemen umum > 658.1 Manajemen Organisasi > 658.155 Manajemen Pemasukan dan Pengeluaran |
Divisions: | Fakultas Ekonomi & Ilmu-Ilmu Sosial > S1 Manajemen |
Depositing User: | Admin Repository UNIFA |
Date Deposited: | 31 Jul 2023 01:46 |
Last Modified: | 31 Jul 2023 01:46 |
URI: | https://repository.unifa.ac.id/id/eprint/433 |