Analisis Biaya Volume Laba sebagai Alat Bantu dalam Perencanaan Laba PT Arezmah Makassar

Sudarmanto, Wiwid (2017) Analisis Biaya Volume Laba sebagai Alat Bantu dalam Perencanaan Laba PT Arezmah Makassar. Skripsi (S1) thesis, Universitas Fajar.

[thumbnail of Wiwid Sudarmanto AKA17.pdf] Text
Wiwid Sudarmanto AKA17.pdf

Download (435kB)

Abstract

Teknik analisis dalam penelitian ini adalah dengan analisis cost volume profit menggunakan lima metode yaitu least square, contribution margin, break even point, margin of safety, dan degree of operating leverage. Rumus dari 5 metode menghasilkan, least square jumlah biaya yang diperoleh biaya tetap Rp 36.218.560 dan biaya variabel Rp90.317.600, contribution margin Rp59.906.400, break even point Rp 90.823.301, margin of safety Rp59.400.698. Hasil penelitian yang dilakukan menunjukkan bahwa PT Arezmah memiliki margin pengaman sebesar 39,54% atau Rp 59.400.698 yang berarti bahwa Batas maksimal penurunan penjualan adalah Rp 59.400.698. Jika lebih dari itu maka perusahaan akan mengalami kerugian.

Item Type: Thesis (Skripsi (S1))
Subjects: 600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 650 Manajemen dan hubungan masyarakat > 658 Manajemen umum > 658.1 Manajemen Organisasi > 658.155 Manajemen Pemasukan dan Pengeluaran
Divisions: Fakultas Ekonomi & Ilmu-Ilmu Sosial > S1 Akuntansi
Depositing User: Admin Repository UNIFA
Date Deposited: 28 Jul 2023 01:00
Last Modified: 28 Jul 2023 01:00
URI: https://repository.unifa.ac.id/id/eprint/388

Actions (login required)

View Item
View Item