Pengaruh Penerbitan Sukuk Ijarah Terhadap Profitabilitas Yang Terdaftar di Otoritas Jasa Keuangan Periode 2014-2017

Zaenal, Musdalifah (2019) Pengaruh Penerbitan Sukuk Ijarah Terhadap Profitabilitas Yang Terdaftar di Otoritas Jasa Keuangan Periode 2014-2017. Skripsi (S1) thesis, Universitas Fajar.

[thumbnail of SKRIPSI IFAA ZAENAL fix.pdf] Text
SKRIPSI IFAA ZAENAL fix.pdf

Download (1MB)

Abstract

Musdalifah Zaenal. 2019.Pengaruh Sukuk Ijarah Terhadap Profitabilitas perusahaan yang terdaftar di Otoritas Jasa Keuangan periode 2014 -2017.(Pembimbing: Drs. Rachmat Sugeng, S.H., MM) Penelitianinibertujuanuntuk menganalisis sukuk ijarah terhadap Profitabilitas
perusahaan yang terdaftar di Otoritas Jasa Keuangan periode 2014 - 2017.Pengaruh tingkat suku bunga dan inflasi terhadap harga saham perusahaan perbankan yang terdaftar di BEI periode 2014 2017.Metodeanalisisyangdigunakandalampenelitianiniyaitumetodeanalisisanalisis
korelasional.Alatanalisis yang digunakanadalahanalisis regresi linear sederhana dengan
alat bantu statistik IBM SPSS versi 21.0.Hasilpenelitianmenunjukkanbahwasecara parsial sukuk ijarah berpengaruh negatif namun tidak signifikan terhadap Return on Asset perusahaan yang terdaftar di Otoritas Jasa Keuangan periode 2014 - 2017. Selain itu, ditemukan bahwa sukuk ijarah berpengaruh negatif namun tidak signifikan terhadap Return on Equity perusahaan yang terdaftar di Otoritas Jasa Keuangan periode 2014 - 2017

Item Type: Thesis (Skripsi (S1))
Uncontrolled Keywords: Sukuk Ijarah, Profitabilitas, Return on Asset dan Return on Equity
Subjects: 600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 650 Manajemen dan hubungan masyarakat > 658 Manajemen umum > 658.1 Manajemen Organisasi > 658.15 Manajemen Keuangan
Divisions: Fakultas Ekonomi & Ilmu-Ilmu Sosial > S1 Manajemen
Depositing User: Admin Repository UNIFA
Date Deposited: 12 Oct 2022 06:09
Last Modified: 12 Oct 2022 06:09
URI: https://repository.unifa.ac.id/id/eprint/160

Actions (login required)

View Item
View Item