Personal Branding Gibran Rakabuming Raka sebagai Cawapres pada Masa Kampanye Pemilu 2024 di Akun Instagram @gibran-rakabuming

Kalidia, Kalidia (2024) Personal Branding Gibran Rakabuming Raka sebagai Cawapres pada Masa Kampanye Pemilu 2024 di Akun Instagram @gibran-rakabuming. Skripsi (S1) thesis, Universitas Fajar.

[thumbnail of KALIDIA IKOM24.pdf] Text
KALIDIA IKOM24.pdf

Download (4MB)

Abstract

Hasil penelitian menunjukkan bahwa yang ditunjukkan Gibran melalui kontennya memenuhi 8 konsep personal branding Peter Montoya, menampilkan kesan pemimpin muda inovatif dengan pembawaan diri sederhana, mendukung modernisasi pada beberapa sektor dan mendorong keterlibatan anak muda. Meskipun hal baik telah dibangun, ada respon negatif terhadap ketidaksesuaian hukum yang terjadi. Dan konsep yang sering ditunjukkan melalui konten ialah kepribadian yang sederhana, pemimpin yang demokratis, serta menunjukan visibilitas-nya pada sektor ekonomi dan visi misinya sebagai cawapres pada masa kampanye pemilu 2024.

Item Type: Thesis (Skripsi (S1))
Uncontrolled Keywords: Personal branding, Komunikasi Politik, Instagram
Subjects: 300 – Ilmu Sosial > 320 Ilmu politik > 320 Ilmu politik (politik dan pemerintahan)
Divisions: Fakultas Ekonomi & Ilmu-Ilmu Sosial > S1 Ilmu Komunikasi
Depositing User: Admin Repository UNIFA
Date Deposited: 10 Jan 2025 01:54
Last Modified: 10 Jan 2025 01:54
URI: https://repository.unifa.ac.id/id/eprint/1383

Actions (login required)

View Item
View Item