Perancangan dan Implementasi ATS Relay dan Time Delay Relay pada PT. Citra Lampia Mandiri Kab. Luwu Timur Sulawesi Selatan

Hiter, Handayani (2023) Perancangan dan Implementasi ATS Relay dan Time Delay Relay pada PT. Citra Lampia Mandiri Kab. Luwu Timur Sulawesi Selatan. Skripsi (S1) thesis, Universitas Fajar.

[thumbnail of HANDAYANI HITER ELE23.pdf] Text
HANDAYANI HITER ELE23.pdf

Download (851kB)

Abstract

Penelitian ini menghasilkan sistem ATS dengan menggunakan Relay dan Time Delay Relay. Tujuan penelitian ini yaitu menghasilkan sistem ATS menggunakan Relay dan Time Delay Relay, pengujian dan pengimplementasikan ATS Relay dan Time Delay Relay pada PT. Citra Lampia Mandiri, dan mengetahui hasil analisa dari pengimplementasian dari ATS Relay dan Time Delay Relay. Sistem ini terdiri dua buah Kontaktor sebagai catu daya listrik, Relay sebagai indikator sumber PLN dan sumber Genset. Adapun dari hasil pengujian merupakan sistem ATS berbasis Relay dan Time Delay Relay telah bekerja sesuai dengan tujuan penelitian. alat ini dapat bekerja dengan baik pada proses switching secara manual maupun secara otomatis. Pada saat PLN terjadi pemadaman, terdapat penundaan waktuselama ± 10 detik sebelum genset melakukan starting. Hal ini bertujuan untuk menjaga komponen-komponen agar tidak rusak jika kadang kala PLN terjadi pemadaman sesaat.

Item Type: Thesis (Skripsi (S1))
Uncontrolled Keywords: Barging, Automatic Transfer Switch, Relay, Time Delay Relay, Kontaktor
Subjects: 600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 620 Ilmu teknik dan ilmu yang berkaitan > 621 Fisika terapan > 621.31 Electrical Engineering/Teknik Kelistrikan, Teknik Listrik
Divisions: Fakultas Teknik > S1 Teknik Elektro
Depositing User: Admin Repository UNIFA
Date Deposited: 06 Jan 2025 00:55
Last Modified: 06 Jan 2025 00:55
URI: https://repository.unifa.ac.id/id/eprint/1363

Actions (login required)

View Item
View Item