Perguruan Tinggi Menuju Era Sociaty 5,0 “Peran Dan Strategi”

Gusty, Sri and Tumpu, Miswar and Yunus, Ahmad Yauri and Chaerul, Muhammad and Harun, A. Muh. Yusuf and Rangan, Parea Rusan and Sampe, Valentin Laura and Asri, Yoana Nurul (2023) Perguruan Tinggi Menuju Era Sociaty 5,0 “Peran Dan Strategi”. Tohar Media, Makassar. ISBN 978-623-8421-01-5

[thumbnail of 12. -BOOK_Perguruan Tinggi.pdf] Text
12. -BOOK_Perguruan Tinggi.pdf

Download (2MB)

Abstract

Perkembangan teknologi sistem informasi berkembang cukup pesat sehingga berdampak pada bermunculannya trend dari Revousi Industri 4.0 dan Society 5.0. Perguruan Tinggi merupakan salah satu Lembaga yang berkontribusi dalam kegiatan pendidikan di Indonesia tentunya harus mampu beradaptasi dalam menghadapi beberapa trend yang berkembang tak terkecuali trend Society 5.0. Upaya yang bisa dilakukan adalah memahami peran serta strategi yang perlu dilakukan perguruan tinggi dalam menghadapi era Society 5.0, dengan melakukan studi literatur mengenai Konsep Society 5.0 dan diharapan dapat menemukan peran serta strategi yang bisa dijadikan sebagai referensi kebijakan bagi perguruan tinggi dalam menghadapi tantangan di era Revolusi Industri 4.0 saat ini dan Society 5.0 kedepannya. Selain itu diperlukan komparasi keterkaitan antara society 5.0 dengan Revolusi industri 4.0 dan SDGs sebagai data tambahan dalam menyusun peran dan strategi perguruan tinggi.

Item Type: Book
Uncontrolled Keywords: Perguruan Tinggi
Subjects: 300 – Ilmu Sosial > 370 Pendidikan > 378 Pendidikan tinggi, unversitas
Divisions: Buku
Depositing User: Mardiana Astuti Amin
Date Deposited: 17 Sep 2024 06:07
Last Modified: 17 Sep 2024 06:08
URI: https://repository.unifa.ac.id/id/eprint/1127

Actions (login required)

View Item
View Item